
Game Huru Beach Party ini sangat mirip dengan Beach Party Craze. Yang berbeda adalah cara meng-upgrade fasilitasnya, makanannya lebih bervariasi dan tersedianya mini game. Huru Beach Party memiliki 45 level dengan 8 pulau dan 15 pantai yaitu Big Island, Green Island, Island O' Fun, Banana Island, Paradise Island, Youth Island, Mistery Island dan Sports Island. Game ini terbilang gampang-gampang susah dan cukup membingungkan bagi yang belum pernah memainkan Beach Party Craze.
Berhasilkah Lindsey membawa tim bola voli mengikuti pertandingan Huruville?

System Requirements :
OS : Windows 2000/XP/Vista
CPU : 600 MHz processor
RAM : 256 MB
DirectX : 9.0
Release : tahun 2009

31 Mei 2009 pukul 10.42
mirip banget dg BPC ya, cuma animasiny kurang bagus!
Posting Komentar
Pengen komentar atau ada keluhan? Monggo..